Minggu, 27 Juni 2021

Mengenal Penyebab Diabetes Mellitus Secara Holistik



Dalam perspektif holistik, ada sedikit pertanyaan besar dari kaidah perspektif medis terkait tidak berfungsinya salah satu organ didalam tubuh yang disebut pankreas sebagai organ yang menghasilkan satu cairan hormon pengatur/ transporter gula darah didalam darah

Secara holistik orang diabetes masih memiliki organ pankreas dalam tubuhnya, dan secara fisik organ pankreasnya masih utuh, namun kenapa tidak bisa lagi berfungsi untuk menghasilkan cairan hormon pengatur/ transporter gula didalam aliran darah

Pendekatan holistik dapat di identifikasi pada 7 pendekatan yang rasional yg menjadi penyebab terjadinya kondisi ini

1. Muatan toksin yg masuk beserta makanan (pengawet, perasa, pewarna dll) yang ikut beredar di dalam aliran darah 2. Komponen sisa hasil metabolisme kimiawi nutrisi yg dominan satu sama lain yg beredar didalam aliran darah 3. Secara bersamaan sistem kerja pengatur komponen komponen didalam aliran darah dan cairan keseluruhan tubuh terganggu 4. Keseimbangan pH & Suhu tubuh terganggu 5. Akumulasi & kelelahan pankreas 6. Aktifitas terpergunakan atau tidak terpergunakan nya gula darah dalam bentuk energi di dalam aliran darah 7. Aspek psikis


Semua kondisi ini memberi dampak pada situasi dan kondisi yang rumit, kerja kimiawi tingkat aliran pembuluh darah yang begitu kompleks, yg satu sama lain apa bila ada yang terlalu dominan berpengaruh pada yang lain yang memberi dampak pada kesehatan secara keseluruhan

7 poin penunjang terjadinya syndrom atau gangguan penyakit ini menjadi penting di identifikasi untuk mensolusikan dengan komprehensif

Ketajaman analisa ini, akan menghasilkan epektifitas terapi holistik yang akurat, dan solutif

Tidak ada komentar:

Posting Komentar